
- Garuda “Pensiunkan†Boeing 737-400 dan 737-300
- APBN 2011, Asumsi Harga Minyak Tetap
- Bank Dunia: Indonesia Tujuan Arus Modal
Baca Juga
Dari 10 indeks sektoral pendukung bursa sebanyak tujuh sektor dibuka menguat sementara tiga sektor dibuka menurun yakni sektor konsumer, perkebunan dan pertambangan.
Data RTI menunjukkan, sebanyak 108 saham dibuka menguat, sebanyak 38 saham dibuka melemah dan sebanyak 70 saham dibuka dalam posisi tetap.
Aksi beli investor asing kembali marak memanfaatkan pelemahan IHSG, kemarin, Kamis (30/03). Tercatat aksi beli bersih investor asing mencapai Rp23,6 miliar. Aksi beli bersih investor asing pada pasar reguler mencapai Rp15,1 miliar.
Dari pasar spot Bloomberg, rupiah melemah 10 poin ke level Rp13.326 per US$1. Pada perdagangan saham Kamis, rupiah ditutup di level Rp13.316 per US$1.
- Garuda “Pensiunkan†Boeing 737-400 dan 737-300
- Aparat Pajak Nakal, Lapor ke 021-52970777
- Aturan Pemilikan Mayoritas Bank, Selesai Tahun ini